Postingan

LAPORAN PRAKTIKUM TODE PENGUJIAN KESEHATAN BIJI (BENIH)

Gambar
LAPORAN PRAKTIKUM METODE PENGUJIAN KESEHATAN BIJI (BENIH) Oleh: Golongan B / kelompok 8 1.       Muhammad Alfan Fauzi                  (171510501086) 2.       Feniza Nurika Rahma                      (171510501013) 3.       Rozita Trimaulina Sari                     (171510501175) LABORATORIUM AGROTEKNOLOGI PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS JEMBER 201 8 BAB.1 PENDAHULUAN 1.1   Latar Belakang    Negara Indonesia merupakan banyak sekali memiliki pulau yang terbentang luas dari wilayah bagian timur hingga wilayah barat,setiap pulau mempunyai karakteristik dan suatu hal yang menarik. Keanekaragaman flora dan fauna yang sangat bermacam-macam dan sangat besar di wilayah kepulauan Indonesia menjadi suatu daya tarik tersendiri untuk tetap menjaga dan melestarikan agar tidak mengalami kepunahan. Negara Indonesia memiliki beberapa pulau dengan keindahan dan dijadikan obyek wisata dan pusat penelitian yang

Helminthosporium sp

Gambar
Helminthosporium  sp Patogen merupakan mikroorganisme yang dapat membuat luka, menyebabkan penyakit hingga membunuh inangnya. Patogen pada tanaman menjadi masalah yang paling penting dalam budidaya tanaman. Patogen akan merugikan tanaman seperti dapat menurunkan produksi tanaman akibat kerusakan bahkan kematian pada tanaman.  P atogen memiliki cara tertentu dalam menimbulkan suatu penyakit pada tanaman. cara-cara tersebut dilakukan dengan melemahkan tanaman dengan menghisap ataupun mengonsumsi isi sel tumbuhan, membunuh atau mengganggu kinerja metabolisme pada sel tumbuhan atau menghambat jaringan pembuluh. Cara yang digunakan patogen tersebut mengakibatkan kemampuan tanaman dalam melakukan proses fotosintesis akan terganggu, transpirasi akan meningkat, penyerapan atau pengambilan air dan unsur hara dari dalam tanah akan terganggu, serta juga mampu mengganggu translokasi nutrisi pada tanaman.             Mikroorganisme patogen mempunyai sifat-sifat khusus yang memiliki perbeda